Ketua PA Takalar Hadiri Pembukaan dan Ceramah Umum
Pimpinan Peradilan oleh Ketua Mahkamah Agung Secara Virtual
Kamis, 19 September 2024. Pengadilan Agama Takalar mengikuti pembukaan dan ceramah umum pada pelatihan manajemen dan kepemimpinan pengadilan oleh Ketua Mahkamah Agung RI YM Prof Dr. H. M. Syarifuddin, S.H, M.H. Acara diikuti secara zoom di ruang Command Center Pengadilan Agama Takalar oleh Panitera dan Sekretaris Pengadilan Agama Takalar.